How does it feel to not feel a thing? To not have a single clue of what your future looks like? Itulah yang ku rasakan setiap hari. Menyadari bahwa semua…
“23 : 27” oleh Benten +62, Ajakan Berambisi, Lemah di Eksekusi
Benten +62, sebuah band asal Denpasar, Bali yang berfokus pada genre alternative rock. Di tahun 2018, band ini hanya beranggotakan dua orang yaitu Ginting dan Acong, tetapi setelah melalui fase…
Senjata Baru Lamebrain, “Ace Combat”
Setelah mengeluarkan debut EP pada 2016 lalu yang berjudul Overpower, Lamebrain kembali di 2019 dengan single terbaru mereka yang bertajuk “Ace Combat”. Lamebrain yang merupakan unit rock asal Bandung menandai…
SHAWN – “Gradually” EP Review: Dari Pertemuan Hingga Perpisahan
Setelah meluncurkan single berjudul “Imagination” pada Maret 2018, SHAWN kembali dengan meluncurkan EP terbarunya, “Gradually”, sebagai penutup tahun 2018. Band yang berbasis di Bandung ini digandrungi oleh Handy Triana Putra…
[Ulasan Album] Lamebrain – Overpower, Dedikasi Yang Bertenaga
Sabtu lalu (18/4) Lamebrain, mengadakan relase party mereka di Arena XPRNC, sebuah distro kecil di jalan Ambon, Bandung. Overpower, EP yang di produksi masal oleh Dermaga Records ini hanya dicetak…
Reaktor Sebar Single “Anomali”
Empat pemuda asal Bandung yang tergabung dalam band rock blues, Reaktor sebar single baru yang berjudul “Anomali” lewat akun soundcloudnya. “Anomali” merupakan lagu yang berisi kritik dan refleksi diri Reaktor terhadap…
It’s Different Class Rilis Single Berjudul “Amerta”
It’s Different Class kembali setelah enam tahun lalu merampungkan album pertama yang belum sempat dipublikasikan. Grup band rock asal Jakarta ini akhirnya merilis single terbaru yang bertajuk “Amerta” pada 21…